Ini Pentingnya Desain Bangunan yang Efisien Energi, Untuk Lingkungan yang Lebih Berkelanjutan!

Pemanasan global dan krisis energi adalah dua isu utama yang saat ini mengancam planet kita. Salah satu solusi untuk mengatasi kedua masalah ini adalah dengan mengembangkan desain bangunan yang lebih efisien energi. Desain bangunan yang efisien energi tidak hanya membantu mengurangi konsumsi energi dan emisi …

Konsumsi Avtur Bandara Soekarno Hatta Naik 16,46 Persen Selama Libur Panjang

Penjualan bahan bakar pesawat terbang atau avtur mengalami signifikan selama libur panjang Idul Adha tahun 2023. “Sales avtur meningkat sekitar 16.46 persen dibandingkan dengan konsumsi Avtur pada periode yang sama pada Iduladha tahun 2022,” ujar Operation Head Soekarno Hatta Fuel Terminal & Hydrant Installation (SHAFTHI) …